

VIDEO CREATIVE COMPETITON – SMK MUHAMMADIYAH 1 RANDUBLATUNG

Halal Bi Halal Calon Peserta Didik di SMK Muhammadiyah Randublatung

Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun Ajaran 2022/2023
Berita Terkini

VIDEO CREATIVE COMPETITON – SMK MUHAMMADIYAH 1 RANDUBLATUNG
Video Creative Competition diselenggarakan untuk meningkatkan kreativitas & skill calon peserta didik yang akan menjadi peserta didik di SMK Muhamadiyah 1 Randublatung

Halal Bi Halal Calon Peserta Didik di SMK Muhammadiyah Randublatung
Halal Bi Halal – 31 Mei 2022 Selamat kepada calon peserta didik SMK MUHAMMADIYAH 1 RANDUBLATUNG yang telah mendapatkan doorprize utama yang berupa Handphone :

Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun Ajaran 2022/2023
Assalamu’alaikum Warahmatullaahi Wabarakaatuh, Telah dibuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SMK Muhammadiyah Randublatung, Tahun Ajaran 2022/2023 Program Keahlian 1. Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi 2.
Profil Sekolah
SMK Muhammadiyah Randublatung merupakan sekolah kejuruan yang berbasis teknologi industri yang pertama di kecamatan Randublatung, berdiri tanggal 1 Nopember 2006 merupakan kelanjutan dari SMK Kelas Jauh Al-Hikmah Muhammadiyah Cepu.
Sambutan Kepala Sekolah
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh. Salam Sejahtera dan Selamat Datang di website SMK Muhammadiyah 1 Randublatung. Selamat berjumpa di SMK Muhammadiyah 1 Randublatungg melalui media website yang baru kembali diaktifkan. Semoga melalui media ini kebutuhan informasi dan layanan komunikasi dapat memenuhi harapan masyarakan dan pihak-pihak yang berkepentingan.
Sebagai Nahkoda baru, secara naluriah berkeinginan untuk memberikan kontribusi terbaik melalui perbaikan dan penyempurnaan terhadap semua program dan layanan yang selama ini sudah dilakukan. Upaya tersebut dalam kerangka memenuhi harpaan masyarakat dan turut serta berperan dalam meningkatkan mutu pendidikan dan pembangunan nasional.

Suwit, S.Ag, S.Pd, M.Pd.
Kepala Sekolah
Guru & Karyawan


















